BERITA

2 Siswa MAN 1 Aceh Besar dikukuhkan sebagai anggota Paskibra Tingkat Kabupaten.

2 Siswa MAN 1 Aceh Besar dikukuhkan sebagai anggota Paskibra Tingkat Kabupaten.

Setelah menjalani karantina dan pemusatan latihan selama lebih kurang 3 minggu, M.Faiz Darmawansyah dan
Asrul Aulia, keduanya siswa kelas XII MAN 1 Aceh Besar, dikukuhkan menjadi anggota Paskibra Tingkat Kabupaten Aceh Besar tahun 2023.

Mereka menjadi bagian dari 72 orang anggota Paskibra yang merupakan petugas pengibaran bendera pada upacara peringatan hari ulang tahun kemerdekaan RI ke 78 yang dilaksanakan di lapangan bungong jeumpa, Kota Jantho pada hari Kamis, 17 Agustus 2023.

 

Artikel Terkait

Back to top button